Batu Night Spectacular
Berwisata di siang hari terlalu biasa buat Anda? Cobalah datang ke
Batu Night Spectacular atau yang biasa disingkat dengan BNS. Tempat
wisata di Malang ini buka mulai pukul 15:00 sampai 24:00. Di sini, Anda
seperti kembali ke masa kecil karena suasananya mirip dengan pasar malam apalagi dengan adanya komedi putar dengan kuda-kuda buatan yang bisa Anda naiki.
![]() |
Batu Night Spectacular |
Sumber : anekatempatwisata.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar